Jumat, 24 Februari 2017

macam-macam command 2d

command autocad 2d

MACAM - MACAM COMMAND 2D DALAM AUTOCAD

Berikut adalah macam-macam command 2d yang biasa di gunakan di dalam autocad :

arc (a) Untuk membuat setengah lingkaran dengan menggunakan garis tengah/start dan end point (busur).
Array (ar) Untuk menggandakan object yang sama secara akurat dengan menyesuaikan pada titik tengahnya.
Chamfer (cha) Untuk membuat siku-siku atau sudut pada segi empat.
Circle (c) Untuk membuat lingkaran.
Copy (co) Untuk memperbanyak object sesuai dengan keinginan.
Dimlinear (dli) Untuk memberi keterangan pada ukuran garis.
Dimradius (dra) Untuk memberi keterangan pada ukuran lingkaran.
Dimensi (d) Untuk mensetting tampilan ukuran Dli/Dra sesuai yang di inginkan mulai dari model dan warnanya.
Dtext (dt) Untuk memberi keterangan berupa tulisan/text.
divide (div) Untuk memperbanyak object yang berasal dari perintah block.
Ellipse (el) Untuk membuat ellips.
Explode (x) Untuk memecah object/garis yang tersambung/yang di pedit.
Extend (ex) Untuk menyambungkan garis yang kurang menyambung.
Fillet (f) Untuk membuat radius/lengkungan pada sebuah sudut.
Hatch (ha) Untuk memberi arsiran/warna pada object 2d.
Line (L) Untuk membuat garis.
Line type (Lt) Untuk memodifiksi garis.
Mirror (mi) Untuk membuat cerminan gambar atau untuk memperbanyak object (efek kaca).
Mleader Untuk menampilkan keterangan berupa huruf.
Move (m) Untuk memindahkan object.
Multiline (mL) Untuk membuat object dengan dua garis sekaligus.
Multiline text (mt) Untuk memberi keterangan berupa tulisan/text.
Offset (o) Untuk menggandakan garis/object.
Polygon (pol) Untuk membuat segi banyak atau lingkaran banyak sisi.
Polyline (pl) Untuk membuat object/garis yang secara otomatis tersambung atau garis yang bisa di (extrude).
Polyline edit (pedit) Untuk menyatukan object/garis pada 2d agar bisa di (extrude).
Rectangle (rec) Untuk membuat segi empat.
Rotate (ro) Untuk memutar object 2d.
Scale (sc) Untuk menampilkan gambar potongan.
Solid Untuk mempertebal object.
spline Untuk membuat object/garis secara bebas sesuai keinginan.
trim (tr) Untuk menghapus object.
Extra line (XL) Untuk membuat garis tanpa batas.

Demikianlah macam-macam command 2d pada autocad dan untuk lebih lengkapnya anda bisa mengunjungi website ini command2dautocad

..salam tarik garis..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar